5. Musk Lorenzo Villoresi
Nah parfum yang satu ini sangat cocok bagi Anda yang menyukai aroma parfum yang strong, Anda bisa menjadi kembaran dari Brad Pitt nih. Karena parfum yang satu ini mampu menjadi parfum favorit sang aktor Hollywood ini.
Untuk aromanya yang dikeluarkan terdiri dari aroma cendana, vanila, kapulaga dan kasturi, dan untuk parfum ini tergolong parfum yang mewah, bahkan memiliki jiwa dari jiwa Lorenzo Villoresi.
BACA JUGA:Rekomendasi Jam Tangan Casio Illuminator, Untuk Pria dan Wanita!
BACA JUGA:10 Rekomendasi Jam Tangan Pria Keren 2024! Penampilan Elegan dengan Kualitas Premium
Yang sangat identik dengan modern, untuk wanginya sendiri parfum ini memiliki aroma floral vanilla, yang mampu memberi kesan segar, mewah hingga bersemangat.
6. Lanvin Eclat d’Arpege Pour Homme
Parfum yang satu ini hadir di tahun 1927 dan digunakan oleh Asthon Kutcher nih. Sangat cocok untuk Anda yang suka dengan aroma klasik. Parfum ini ada kandungan aroma floral, musk hingga ada buah-buahan.
Ada juga aroma melati, sandalwood dan juga rosemary pada base notes. Sehingga bagi Anda yang ingin aroma klasik dengan daya tahan wanginya sepanjang hari, maka inilah pilihan tepat.
BACA JUGA:Inilah 6 Merek Parfum Wanita Terlaris di Online Shop, Wanginya Fresh dan Tahan Lama!
7. Paul Extreme Smith
Parfum yang satu ini menjadi parfum favorit dari aktor asal Inggris, Jude Law. Dimana parfum dari desain Paul Smith ini terlaris di 2017 dengan aroma klasiknya.
Kandungan aroma yang terdapat pada parfum ini woody aromatic, Olivier Pescheux dan Marie-Aude hingga mampu melahirkan top notes dengan kandungan di dalamnya lemon, cardamom dan bergamot.
Untuk middle notesnya memiliki campuran dari aroma geranium, rosemary, dan nutmeg untuk base notes juga terdapat campuran aroma yakni brazilian rosewood, tonka bean dan juga musk.