Bahan Pelengkap:
1/2 sendok makan selasih, direndam air dingin
200 gram nata de coco
500 gram es serut
4 sendok makan susu kental manis putih
Cara Membuat Es Jeli Ceria:
- Rebus jeli instan bubuk, air, dan gula pasir sambil diaduk sampai mendidih. Bagi 3 bagian. Satu bagian tambahkan pewarna merah, satu bagian tambahkan pewarna hijau, dan sisanya tambahkan pewarna kuning.
- Tuang masing-masing warna ke dalam loyang. Bekukan.
- Cetak bentuk bunga kecil masing-masing jeli dengan cetakan kue kering. Sisihkan.
- Sirup: rebus bahan sirup sambil diaduk sampai mendidih.
- Sajikan potongan jeli dengan sirup dan pelengkapnya.
BACA JUGA:3 Rekomendasi Resep Olahan Belut, Mudah Buatnya dan Gak Amis, Ini Cara Memasaknya
BACA JUGA:Luar Biasa Nikmat! Sambal Terong Ikan Asin, Jurus Jitu Habiskan Nasi
3. Es semangka ceria