Benarkah Infinix GT20 Akan Masuk Pasar Indonesia Kisaran Mei-Juni 2024?

Jumat 05 Apr 2024 - 11:01 WIB
Reporter : Eko Wahyudi
Editor : Eko Wahyudi

Daya pacu ini punya prime-core mencapai 3,1 GHz,  3x performance-core yang punya kecepatan 3 GHz, dan 4x efficiency-core pda kecepatan 2 GHz.

BACA JUGA:Menang Banyak! Infinix Hot 40 Pro dan Infinix 40, Udah Murah Spek Hp Ini Bener-Bener Gila, Gak Percaya?

BACA JUGA:Ada Fitur NFC, Harga Infinix Note 11 NFC Sesuai Kantong Pelajar, Hp Murah Tapi Gak Murahan

Selain itu system on chip (SoC) yang lebih cepat membuat kapasitas RAM ponsel ini juga meningkat menjadi 12 GB. 

Untuk pengisian daya, baterai Infinix GT 20 Pro mencapai 5.000 mAh yang didukung fitur pengisian daya cepat  45W. 

Ponsel ini tetap akan dibekali layar dengan refresh rate tinggi dan desain yang kental dengan unsur gaming seperti pendahulunya. 

Dengan OSi Android 14, ragam fitur gaming yang sudah disematkan di dalam Infinix GT 20 Pro ini.

BACA JUGA:HP Infinix Note 40 Series, Dapatkan Pengalaman Premium Seharga Rp 2 juta!

Belum diperoleh informasi lebih lanjut  kapan Infinix GT 20 Pro akan terjun resmi di Indonesia. 

Bisa saja ada kemungkinan ponsel ini rilis pada kisaran Mei atau Juni 2024 mendatang menyesuaikan waktu dengan seri-seri sebelumnya.*

 

Kategori :