Kuliner SD Legend, Ini Cara Buat Sate Aci Bakar Bumbu Kacang, Camilan Jadul yang Bikin Kangen

Jumat 05 Apr 2024 - 15:48 WIB
Reporter : Gandi
Editor : Gandi

2 bh cabe merah

3 siung bawang merah

2 siung bawang putih

2 butir kemiri

 

segenggam kacang tanah, digoreng

secukupnya kecap manis

secukupnya garam dan gula merah

secukupnya minyak goreng

secukupnya air

BACA JUGA:Bikin Camilan Manis, Resep Brownies Lapis Kukus Cuma Pakai 4 Butir Telur , Langsung Jadi

BACA JUGA:Cokelatnya Selumer Itu! Ini Resep Bakpia Kukus Cokelat Camilan Kekinian Rasanya Maknyus

Cara membuat:

- buat sate aci :

- haluskan bawang putih dan ketumbar, cuci daun bawang dan iris-iris halus.

- dalam wadah terpisah, campur tepung terigu, tepung tapioka dan garam. aduk rata, masukkan bumbu halus bersama irisan daun bawang, beri air panasnya sedikit-sedikit, aduk cepat, uleni sampai kalis, bentuk bulat panjang, olesi minyak goreng di saringan kukusannya, lalu kukus kira-kira selama 30 menit hingga matang.

Kategori :