Bekerja sama dengan Pemkab Empat Lawang, Lomba Baca Koran Digital Palpres Sukses besar, Ini 10 pemenangnya!

Senin 22 Apr 2024 - 21:00 WIB
Reporter : Anita Silvia
Editor : M Iqbal

Yakni penilaian berdasarkan jawaban yang paling banyak benar, dan peserta yang paling banyak mengirimkan jawaban.

Kegiatan ini diundi langsung oleh PJ Bupati Empat Lawang, Fauzan Khoiri Denin.

Fauzan sangat mengapresiasi kegiatan lomba membaca koran digital yang dilaksanakan oleh Palpres.

"Sangat mengapresiasi dengan adanya kegiatan ini.

BACA JUGA:Wanginya Seharian! 5 Parfum Pria Terbaik untuk Pekerja Kantoran

Diharapkan dapat terus berlanjut untuk peningkatan literasi di Empat Lawang" ucap PJ Bupati Empat Lawang.

Nah berikut ini nama-nama pemenang lomba dari juara 1-10:

Juara 1 Rama Ardiansyah Putra (Desa Talang Jawa, Kecamatan Tebing Tinggi).

Juara 2 Mekim (SMK N 1 Empat Lawang).

BACA JUGA:5 Top Merek Parfum Paling Populer Tahun 2024 untuk Wanita Dijamin Tahan Lama 24 Jam

Juara 3 Khoirun Nisa, S.Pd (Desa Sapa Panjang, Kecamatan Muara Pinang)

Nama Pemenang (Pengundian): 

Ade Afriyenti SD N 10 Muara Pinang 

Sinta Yahya SMK N 1 Empat Lawang 

BACA JUGA:7 Rekomendasi Parfum Pria MINISO, Wanginya Tahan Lama Meski Aktivitas di Luar Ruangan

Tika Mazda SMP N 1 Pendopo

Kategori :