Dengan beragam pilihan model, kamu dapat menemukan jam tangan yang sesuai dengan gaya dan kebutuhan kamu tanpa harus membayar mahal.
Seri Eco-Drive dari Citizen menjadi favorit di kalangan pecinta jam karena kualitas dan ketepatannya.
BACA JUGA:8 Rekomendasi Parfum Lokal Tahan Lama Hingga 12 Jam, Sudah Coba?
BACA JUGA:5 Top Parfum Pria Terlaris 2024 Tahan Lama 24 Jam yang Bikin Pedenya Selangit
3. Skmei Watch
Dikenal karena kualitasnya yang mampu bersaing dengan merek-merek terkenal, Skmei Watch menawarkan jam tangan pria dengan desain yang stylish dan harga yang terjangkau.
Dari analog hingga smartwatch, Skmei Watch memiliki beragam pilihan untuk menyesuaikan gaya kamu.
Berasal dari Guangzhou, Tiongkok, Skmei Watch telah menjadi salah satu favorit di kalangan pria yang menginginkan jam tangan dengan gaya yang cantik dan harga yang terjangkau.
BACA JUGA:Berpetualang Makin Nyaman dengan Aksesoris Suzuki Jimny 5-Door
BACA JUGA:6 Parfum yang Wanginya Segar dan Bikin Bebas dari Bau Keringat! Cocok untuk Cuaca Panas
4. Alba
Sub-brand dari Seiko, Alba menawarkan jam tangan dengan desain yang menarik dan harga yang terjangkau.
Meskipun memiliki harga yang ramah di kantong, jam tangan Alba tetap menjaga kualitasnya dengan menggunakan movements dari Seiko.
5. Casio
Merk yang sudah terkenal sejak lama ini tetap menjadi pilihan favorit para pria yang menginginkan jam tangan dengan desain yang stylish dan fungsional.