Parfum Saff & Co S.O.T.B Wanginya Tahan 24 Jam di Kulit, Tiga Hari Gak Dicuci Baju Wanginya Masih Nempel

Jumat 03 May 2024 - 17:56 WIB
Reporter : Arman
Editor : Dian Cahyani Fitri

Sudah banyak pilihan berbagai jenis parfum pria untuk beraktivitas berkerja di kantor atau di lapangan, tentunya pilihan parfum khusus pria banyak memiliki beberapa kriteria. 

Kriteria yang utama dari parfum yang dipilih harus memiliki wangi yang ditimbulkan harus fresh dan tidak terlalu menyengat yang membuat orang orang sekeliling kita akan risih saat mencium wangi parfum yang kita pakai.

Bukan hanya wanginya atau merek parfum saja yang harus diperhatikan, saat kita akan pergi beraktivitas terkadang kita berpikir berapa kiranya jumlah semprotan parfum yang baik agar wangi dapat terpancar dengan maksimal.

Nah, minimal saat menyemprotkan parfum yang tepat adalah sebanyak tujuh kali.

BACA JUGA:6 Rekomendasi Parfum Pria Terbaik Murah Meriah Rp30 Ribuan Cocok Untuk Idul Adha

Ketujuh semprotan tersebut bisa kita arahkan diberbagi bagian tubuh kita, seperti bagian leher kanan dan kiri, dikedua nadi lengan kita.

Selanjutnya bagian dua lipatan bagian belakang lutut dan yang ke tujuh kita arahkan udara pas di atas kepala kita agar cairan parfum jatuh di badan. 

Bagian itu merupakan tempat titik badan kita tubuh yang hangat sehingga parfum kita semprotkan tersebut akan menguap dengan baik yang menimbulkan wangi badan kita tercium lebih maksimal oleh orang sekeliling kita.

Selain ketujuh titik tersebut, ada satu semprotan lagi yang dapat membuat wangi dari parfum tahan lebih lama, yakni pada pakaian kita yang kita pakai.

BACA JUGA:Rekomendasi 3 Parfum Wanita Premium Terbaik, Wanginya Nempel Sampai Berhari-hari

Sebab Karina pakaian dapat memunculkan wangi yang lebih tahan lama daripada kulit. Namun, perlu diingat bahwa tidak semua parfum baik bagi bahan pakaian, beberapa parfum justru dapat menyisakan bercak.

Kalau ingin wanginya lebih awet lagi, semprotkan juga di baju karena dia tidak akan mudah menguap dan hilang seperti di kulit. Itu sebabnya baju yang disemprot parfum wanginya bisa berhari-hari.

Kami menyarankan sebelum menyemprotkan parfum di baju kita lebih baik kita cek dulu apakah akan menimbulkan noda bercak pada baju kita.

Dan satu lagi bila kita ingin mengunakan parfum baik kita sudah mandi, sebab cara itu akan membuat kulit menjadi lebih lembab dan memudahkan parfum untuk menempel lebih lama. 

BACA JUGA:6 Parfum Calvin Klein Paling Diburu, Wanginya Ga Ngebosenin, Bikin Doi Makin Tergila-Gila!

Bila kita menerapkan kedua cara tersebut parfum dapat lebih awet hingga dua jam dari biasanya.

Kategori :