Selain itu, wewangian Jo Malone English Pear & Freesia Woman sendiri memiliki kesegaran sensual mengingatkan pada buah pir matang, terbungkus dalam keharuman freesia berwarna putih dan diperhalus oleh kayu, amber, dan nilam.
Menariknya, Jo Malone English Pear dan Freesia Woman memiliki aroma yang terasa berbeda dan bertahan sepanjang hari.
Selain itu, parfum ini tidak akan mengganggu siapa pun di sekitar kamu saat menciumnya sebaliknya, hal itu akan menggugah rasa ingin tahu mereka karena aromanya yang khas.
BACA JUGA:Koleksi Parfum Pria Kalem dan Tahan Lama Pastinya Bikin Baper
Aroma parfum ini memiliki keunggulan karena cocok untuk dipakai siang dan malam hari.
Selain itu, parfum Jo Malone English Pear dan Freesia Woman mempertahankan aromanya lama setelah digunakan.
Sehingga ideal untuk digunakan di luar ruangan. Meski begitu, nada atas dan nada dasar tidak terlalu berbeda, bukan?
Wewangian Jo Malone English Pear dan Freesia Woman tergolong dalam kategori buah chypre.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Parfum Camellia yang Bikin Mood Bagus, Bau Badan Minggat!
Namun, melon dan pir menjadi nada utama dari aroma varian ini.
Nada di tengahnya adalah mawar dan freesia. Sedangkan rhubarb, amber, patchouli, dan musk menjadi base note atau kesan keseluruhan.