Pendaftaran Jalur Mandiri UM Masih Dibuka, Kampus Terbaik Versi QS AUR 2024, Cek Tanggal Penting di Sini

Kamis 23 May 2024 - 10:48 WIB
Reporter : Trisno Rusli
Editor : Trisno Rusli

MALANG, KORANPALPRES.COM – Universitas Negeri Malang (UM) saat ini masih membuka pendaftaran Jalur Mandiri UM 2024.

Kampus terbaik dunia versi QS AUR 2024 ini membuka 3 jalur mandiri yakni jalur prestasi, jalur skor UTBK dan jalur tes berbasis komputer.

Hal ini memberikan kesempatan bagi kamu yang gagal masuk UM melalui jalur Seleksi Nasional Berbasis Prestasi (SNBP) beberapa waktu lalu.

Sebab, pendaftaran Jalur Mandiri UM 2024 dibuka hingga tanggal 18 Juni 2024 nanti.

BACA JUGA:Ingin Kuliah di Jakarta? Inilah 7 Kampus Terbaik di Jakarta!

BACA JUGA:6 Jurusan Kuliah Beserta Kampus Terbaik Buat Kamu Gen Z, Prospek Gaji Bisa 2 Digit

Berikut ini rincian syarat dan ketentuan pendaftaran Jalur Mandiri 2024, sebagai berikut:


Kampus UM hingga kini masih membuka pendaftaran mahasiswa baru melalui jalur Mandiri--UM

1. Jalur Prestasi

a. Calon peserta merupakan lulusan tahun 2024 di SMA, MA maupun SMK yang sudah terakreditasi

b. Selama di SMA, MA maupun SMK, calon peserta tidak pernah tidak naik kelas

BACA JUGA:UIN Raden Fatah Jadi Kampus Pilihan Terbaik, Ini Alasannya

BACA JUGA:KABAR GEMBIRA! 4 Kampus Terbaik di Indonesia Buka Jalur Khusus Anggota OSIS, Berminat?

c. Calon peserta dinyatakan tidak lulus pada SNBP

d. Calon peserta memiliki salah satu prestasi baik di bidang kejuaraan maupun prestasi unggul lain dalam kompetisi Bahasa Inggris

Kategori :