Pilih sunscreen dengan SPF yang sesuai dengan kebutuhan kulitmu dan aplikasikan setiap pagi.
Selain sunscreen, kamu juga bisa melindungi kulit dengan topi, kacamata hitam, payung, atau masker untuk perlindungan ekstra.
- Wardah Shield Active UV Serum SPF 50
- CeraVe Hydrating Sunscreen SPF 30
- L'oreal Paris UV Defender Daily Fresh
BACA JUGA:4 Rekomendasi Paket Skincare Pria, Solusi Ampuh Atasi Masalah Jerawat
BACA JUGA:Rahasia Awet Muda, Berikut 6 Kandungan Skincare dengan Formula Anti Penuaan
Rutinitas skincare pagi yang teratur dan menggunakan produk-produk yang tepat sangat penting dalam upaya menghilangkan flek hitam di wajah.
Mulai dari face wash, toner, serum, moisturizer, hingga sunscreen, setiap langkah memiliki peran krusial dalam menjaga kesehatan dan kecerahan kulit. Dengan mengikuti urutan skincare ini, kamu bisa mendapatkan kulit wajah yang cerah dan bebas dari flek hitam.
Jadi, jangan sampai salah urutan ya, sist!
Selamat mencoba dan semoga informasi ini bermanfaat.