Gedung serbaguna Desa Beringin Janggut saat ini sudah memasuki tahap 1 di tahun 2024.
BACA JUGA:Kapan Pencairan Bansos PKH dan BPNT Kartu KKS BRI Cair? Simak Bocoran dari Pendamping Sosial
BACA JUGA:KPM Segera Cek! Bansos BPNT 2024 Cair 2 Bulan Sekaligus, Segini Nominalnya
Bangunan gedung serbaguna ini memiliki ukuran 25x16 meter persegi yang mampu menampung 500 orang.
Jika selesai dibangun, gedung serbaguna ini diperuntukkan untuk masyarakat secara gratis.
"Penggunaan gedung ini tidak dipungut biaya alias gratis, bisa untuk acara pernikahan, kumpul warga atau semacamnya,” jelasnya.
3. Gedung Termegah di Kecamatan Kikim
BACA JUGA:KPM Bahagia! 4 Bansos Pemerintah Mulai Cair Serentak Hari Ini, Buruan CEK ATM
Dengan dana desa sebesar Rp464 juta, gedung ini tergolong sebagai termegah di kecamatan Kikim.
Sebab gedung ini memiliki ornament futuristik sehingga menjadi kebanggaan masyarakat Desa Beringin Janggut.
Kades Beringin Janggut, Andi Saputra menjelaskan bahwa konstruksi gedung ini dari pemerintah desa yang melakukan komunikasi dengan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Lahat.
"Bangunan gedung ini megah dan mewah sehingga bis amenjadi kebanggaan masyarakat desa,” terang Andi.
BACA JUGA:KABAR GEMBIRA! Ada Saldo Dana Rp400.000 Cair, Benarkah Bansos BPNT? Segera Cek di Sini
BACA JUGA:Pemerintah Ubah Kriteria Agar Memenuhi Syarat Menerima Bansos
Hal ini bertujuan supaya mulai dari pondasi, tiang-tiang hingga pemasangan atapnya pun tidak ada kendala, dan kini boleh dilihat berdiri megah nan mewah," paparnya.