BACA JUGA:Arahan Presiden Dituntaskan! PLN Perkuat Listrik di Musi Rawas Utara
BACA JUGA:Pendapatan PLN Tumbuh Rp487 Triliun, Ditopang Peningkatan Penjualan Tenaga Listrik
5. Olahraga
Kegiatan ini bisa dilakukan di dalam rumah maupun di luar rumah pada saat matahari masih bersinar.
Kamu bisa memanfaatkan waktumu dengan baik untuk berolahraga kecil-kecilan, seperti yoga atau jika di luar rumah, seperti jogging di sekitaran taman.
6. Main Game Offline
Kamu masih bisa bermain game dengan teman-teman tanpa perlu jaringan internet sambil menunggu lampu menyala kembali, nih.
Beberapa permainan yang bisa kamu coba antara lain uno, kartu remi, truth or dare, dan masih banyak lagi.
Biar makin seru, siapkan hukuman bagi peserta yang kalah, misalnya melakukan tantangan atau wajahnya dioles bedak.
Game ini bisa kamu mainkan bersama keluarga atau teman kost.
BACA JUGA:Listrik dan Jembatan Putus Jadi Prioritas, Hadiah Presiden Jokowi untuk Muratara
BACA JUGA:KTT WWF Ke-10 di Bali Selesai, Sukses Kawal Kelistrikan Tanpa Kedip
7. Melakukan Kegiatan Kreatif
Pemadaman listrik dapat menjadi momen yang tepat untuk mengeksplorasi sisi kreatif kamu.
Ambil pensil dan kertas, atau catatan dan pensil warna, lalu mulailah menggambar atau mewarnai.