3. Puma
Tak hanya ketinggalan, Puma juga memproduksi sepatu sepak bola yang berkualitas, nyaman, serta dapat mendukung gerak aktif pemain di atas lapangan.
Bukan hal yang baru lagi jika sepatu bola Puma banyak digunakan oleh pemain sepak bola kelas dunia.
BACA JUGA:10 Rekomendasi Sepatu Lokal Warna Putih Buat Pria, Kesan Modis Cocok Untuk Gaya Sehari-Hari
BACA JUGA:3 Rekomendasi Jam Tangan Analog Wanita Terlaris, Ini Harga yang Ditawarkan!
Selain mengedepankan teknologi dan kenyamanan, Puma juga memadukan gaya hidup dan mode kedalamnya. Misalnya seperti seri Future, yang dirancang khusus menggunakan stud yang dapat dimainkan di lapangan rumput alami maupun sintetis.
Desain yang stylish, bahan yang kokoh, dan teknologi yang ciamik membuat sepatu ini tampak elegan saat digunakan bertanding di lapangan hijau.
Dibanderol dari rentang Harga: Rp500.000 – Rp2.700.000
4. New Balance
BACA JUGA:Fungsinya Sama! Kenapa Jam Tangan Rolex Jauh Lebih Mahal? Yuks Simak
BACA JUGA:Simak Baik-baik, Ini Tata Cara Shalat Idul Adha 1445 Hijriah, Lengkap Bacaan Niat dan Doa
Tidak hanya terkenal dengan produk sepatu larinya, New Balance juga memiliki sepatu bola yang tak kalah dari merek-merek lainnya.
Salah satu serinya yang direkomendasikan adalah seri Visaro 2.0.
Seri ini cocok digunakan untuk pemain yang menguasai permainan di lapangan.
Selain itu, sepatu ini juga menggunakan alas kaki EVA (Ethyl Vinyl Acetate) yang dapat memberikan kenyamanan ekstra.
BACA JUGA:Simak Baik-baik, Ini Tata Cara Shalat Idul Adha 1445 Hijriah, Lengkap Bacaan Niat dan Doa