Yuk simak simulasi angsuran dan tenor berikut ini.
BACA JUGA:Simulasi Angsuran Cicilan KUR BRI Rp50 Juta: Ternyata Cuma Segini per Bulannya, Tertarik?
Syarat untuk mendapatkan modal pinjaman KUR BRI 2024 ini cukup mudah yaitu:
1. Memiliki usaha yang produktif dan layak sesuai dengan ketentuan perbankan.
2. Calon kreditur tidak sedang menerima kredit dari Perbankan lain kecuali kredit konsumtif seperti KPR, kartu kredit, dan kredit kendaaran.
Berikut merupakan syarat dokumen untuk pengajuan KUR BRI dengan limit Rp100 juta:
- Fotokopi KTP Suami dan Istri
- Fotokopi Kartu Keluarga
- Fotokopi Surat Nikah
- Surat Keterangan Usaha
- BPJS Ketenagakerjaan dan syarat lain yang ditentukan perbankan
Cara mengajukan pinjaman KUR BRI 2024, sebagai berikut: