NuriCashback Ganti Nama Jadi MyNuri, Belanja Online Banyak Untungnya

Minggu 30 Jun 2024 - 16:29 WIB
Reporter : Trisno Rusli
Editor : Trisno Rusli

Perubahan nama NuriCashback menjadi MyNuri mencerminkan dedikasi aplikasi untuk lebih memberikan solusi berbelanja cerdas, sehingga bisa memaksimalkan belanja hemat penggunanya. Nuri telah terdaftar oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo).

BACA JUGA:Mudah! Ini 9 Cara Menghasilkan Uang dari TikTok untuk Pemula

BACA JUGA:7 Ras Kucing Terkuat di Dunia, Tubuh Kokoh, Otot Besar, Bulu Tebal, Tertarik Memeliharanya?

Visi Nuri berkembang bersama melalui model bisnis pembagian komisi yang inovatif.

Untuk merayakan peluncuran nama baru, MyNuri memberikan Xtra Saldo Rp 25.000 untuk transaksi pertama di platform mitra baru MyNuri (Tokopedia, Zalora, Traveloka Accommodation, Watsons, Traveloka Xperience, dan Adidas).

Untuk pengguna baru akan mendapatkan bonus saldo sebesar Rp50.000 yang dapat diklaim setelah download aplikasi dan berbelanja lewat MyNuri.

Aplikasi MyNuri dapat diakses melalui Google Play Store dan di website cashback.nuriglobal.com

Kategori :