Waktu tempuh memakan waktu 7 jam 35 menit dengan melewati jalur Jalan Raya Lintas Timur Palembang – Prabumulih.
Ini merupakan jarak yang sangat jauh jika dibandingkan dengan daerah lainnya di Sumatera Selatan.
2. Pagar Alam
Kota kedua yang tergolong paling terpencil di Sumatera Selatan adalah Kota Pagar Alam.
Kota ini terkenal dengan pemandangannya yang indah ini, berjarak 291 km dari Kota Palembang selaku ibukota provinsi.
Untuk mencapai Pagar Alam, kamu harus lewat jalan lintas Pagar Alam - Lahat.
Waktu tempuhnya lumayan lama, yakni sekitar 6 jam 30 menit perjalanan darat.
Demikianlah informasi 2 kota paling terpencil di Sumatera Selatan, yang jaraknya lebih dari 300 km dari Palembang.
Kategori :