Terima Gelar Pangeran Wira Negara, Airlangga Hartarto Nilai Alasan Sultan Palembang Sangat Tepat!

Minggu 21 Jul 2024 - 09:26 WIB
Reporter : M Iqbal
Editor : M Iqbal

Antara lain RM Rasyid Tohir Dato’ Pangeran Nato Rasyid Tohir, Pangeran Jayo Syarif Lukman, Dato' Pangeran Suryo Kemas Ari Panji.

Kemudian hadir pula Mufti Kesultanan Palembang Darussalam, Pangeran Muhammad Mustofa

Tampak hadir pula Ketua DPD Partai Golkar Sumsel Bobby Adhityo Rizaldi, Ketua Harian DPD Partai Golkar Sumsel Hj RA Anita Noeringhati.

BACA JUGA:SIAP-SIAP! Program Kartu Prakerja Gelombang 63 Segera Dibuka, Menko Airlangga Sudah Lakukan Ini Kepada Mitra

BACA JUGA:5 Rekomendasi HP 5G Murah yang Cocok untuk Mahasiswa, Siap Hadapi Semester Baru!

Sekretaris DPD Partai Golkar Sumsel Andie Dinialdie, Ketua Umum DPP Bapera Fahd El Fouz Arafiq dan jajaran.

Selama di Palembang, selain membuka Rakerda Bapera Sumsel, Airlangga Hartarto juga menghadiri beberapa agenda penting.

Dimulai dari memimpin Apel dan Simulasi Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) Provinsi Sumsel Tahun 2024 di Griya Agung Palembang.

Masih di Griya Agung, Airlangga Hartarto juga melakukan penyaluran dana KUR, dana CSR dan dana PSR kepada sejumlah pihak.

BACA JUGA:Sabet Juara 3 Airlangga Innovation Technology Competition 2023, Ini Karya 2 Siswa MAN 2 Palembang

BACA JUGA:Selain Sumsel, Inilah Daerah Penghasil Kopi Terbesar di Indonesia

Selanjutnya beliau juga menyampaikan arahan terkait tantangan perekonomian global dan nasional kepada Pj Gubernur Sumsel bersama Forkopimda, Bupati dan Walikota se-Sumsel.

 

Kategori :