KORANPALPRES.COM - Biaya UKT UNSRI Jalur Mandiri USMB 2024 Jenjang D3 dan S1.
Setelah lulus sekolah, mungkin sebagian dari kamu tertarik untuk melanjutkan pendidikan ke universitas.
Di antara universitas tempat kamu dapat memilih untuk menyelesaikan studi kamu adalah Universitas Sriwijaya, juga disebut sebagai UNSRI. Ada banyak alasan untuk mempertimbangkan melanjutkan pendidikan di UNSRI.
UNSRI terkenal memiliki segala fasilitas dan peralatan yang dibutuhkan untuk menunjang perkuliahan, selain biaya kuliah yang relatif murah.
BACA JUGA:AUTO Cuan Ngalir Tiap Hari! Nonton di Aplikasi Drakor Ini Dibayar Uang, Begini Caranya
BACA JUGA:5 Cara Agar Nonton YouTube Dapat Cuan, Pemula Wajib Tau
Alasan Memilih UNSRI
Sebelum kamu memutuskan memilih UNSRI sebagai tempat melanjutkan pendidikan, berikut alasan yang bisa kamu pertimbangkan.
UNSRI merupakan salah satu perguruan tinggi negeri terbaik di Sumatera Selatan yang memiliki kualitas pendidikan terlengkap dan unggul.
UNSRI merupakan salah satu perguruan tinggi negeri terbaik di Sumatera Selatan yang memiliki kualitas pendidikan terlengkap dan unggul.
BACA JUGA:Jurusan Ilmu Komunikasi di Kampus Indonesia Terbaik Versi THE AUR 2024, Reputasi Akademik Mendunia
BACA JUGA:Pj Gubernur Sumatera Selatan Setiadi Bersedia Lanjutkan Pembangunan Masjid Sriwijaya, Asalkan...
Hal ini diperkuat dengan laporan Webometrics tahun 2016 yang menempatkan UNSRI pada peringkat 3130 universitas terbaik dunia dan peringkat 26 nasional.
Kampus Terbesar di Asia Tenggara
Keunggulan UNSRI selanjutnya adalah luas kampusnya. Berdasarkan informasi yang diperoleh, UNSRI dengan lahan seluas 712 hektare merupakan kampus terbesar di Asia Tenggara.