KORANPALPRES.COM – Terungkap, ternyata inilah misteri dibalik megahya jempatan Ampera Palembang.
Di samping keelokan serta kemegahan arsitekturnya, Jembatan Ampera nyatanya menaruh banyak teka-teki, lho.
Kisah-kisah mistis banyak timbul di warga kota Palembang.
Lalu kira-kira apa sajakah misteri yang tersimpan di Jembatan Ampera Palembang? Berikut 5 daftarnya:
BACA JUGA:TERBARU! Wisata Ampera Tower Palembang, Nikmati Keindahan Kota Pempek dari Ketinggian 53 Meter
BACA JUGA:Menjadi Jembatan Terbesar di Palembang, Dulunya Jembatan Ini Bukan Bernama Ampera, Ada yang Tahu?
1. Ada Buaya dan Ular Jadi-Jadian
Bukan hal aneh kalau melihat ular atau buaya di sungai.
Karena sungai merupakan habitat bagi kedua hewan melata tersebut namun misteri Jembatan Ampera kali ini bukan sekedar membahas buaya dan ular biasa.
Pasalnya buaya dan ular yang sering menampakan diri di jembatan ini memiliki ukuran yang terlalu besar.
Seorang warga mengaku pernah melihat seekor buaya buntung dengan ukuran raksasa melintasi sungai Musi.
Tak hanya itu saja, bahkan ada warga yang pernah diganggung ular beukuran sangat besar dengan menyemburkan bisa.
Karena ukurannya sangat besar warga menduga itu ular jadi-jadian.
BACA JUGA:Fakta Sejarah Jembatan Ampera, Proyek Rampasan Perang Senilai Rp30.000