3. Lomba Balap Karung MotoGP
Lomba balap karung yang satu ini dilakukan dengan cara yang sedikit berbeda yaitu dengan memasukkan seluruh badan kedalam karung sambil memakai helm.
Selanjutnya mereka berlomba siapa yang tercepat dan menjadi pemenangnya.
4. Lomba Sepeda Air
Lomba yang satu ini lumayan seru juga sih, selain harus menjaga keseimbangan para peserta lomba harus benar-benar memperhatikan lebar papan yang mereka lewati.
Kalau tidak seimbang kalian akan terjatuh ke dalam air yang sudah ada di bawahnya.
BACA JUGA:Rasakan Kesan Maskulin dengan 5 Parfum Lokal Pria yang Paling Berkesan: Aroma Memikat dan Tahan Lama
BACA JUGA:Terbaik Dikelasnya! 6 Rekomendasi Merk Raket Tenis, Lebih Kuat Dipakai Ringan
5. Lomba Gebuk Bantal
Lomba ini hanya bermodalkan sebuah bantal, peserta yang berjumlah dua orang saling serang hingga salah satu dari mereka terjatuh.
Mereka duduk di sebuah batang pohon yang diletakkan vertikal, dibawah pohon itu biasanya disiapkan kolam air.
Sehingga ketika terjatuh bisa langsung ke dalam air.
6. Merias Wajah Suami dengan Mata Tertutup
Perlombaan merias suami, dengan mata tertutup pastinya perlombaan yang paling ditunggu-tunggu, oleh masyarakat.