Tak Perlu Obat, Ini Cara Ampuh Usir Nyamuk dengan Bahan Alami dari Dapur

Rabu 07 Aug 2024 - 14:01 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

Ampas kopi seringkali digunakan sebagai bahan alami yang digunakan untuk mengusir hama serangga di rumah seperti kecoa dan semut. 

Siapa sangka jika banyak orang memanfaatkan ampas kopi yang dibakar sebagai cara untuk menghilangkan nyamuk secara alami di rumah.

Seperti yang sudah di sebutkan di atas, banyak serangga yang tidak menyukai bau kopi yang kuat dan nyamuk adalah salah satu diantara serangga-serangga tersebut!

Ampas kopi memiliki aroma yang sangat kuat, dan bahkan lebih kuat ketika dibakar. 

Banyak orang yang percaya jika aroma kuat dari ampas kopi yang dibakar dapat secara alami mengusir nyamuk.

Membakar ampas kopi merupakan suatu usaha untuk memblokir nyamuk untuk melacak manusia dari emisi karbon dioksida yang dihembuskan secara alami, yang seringkali nyamuk gunakan sebagai sinyal ketika ingin menggigit manusia.

 

Bagaimana cara mengusir nyamuk dengan kopi?

Berikut cara menyiapkan bahan dan petunjuk cara membakar ampas kopi bekas untuk mengusir nyamuk di rumah:

 

Bahan-bahan

Ampas kopi bekas

Aluminium foil

Piring atau mangkuk kaca

Arang panas

Langkah-langkah cara membakar ampas kopi bekas untuk mengusir nyamuk

Kategori :