Exotic Veloce V4, yang dibanderol sekitar Rp3.300.000, menawarkan motor 500 watt dan baterai 48V 12Ah.
Dengan kecepatan maksimum 40 km/jam dan jarak tempuh hingga 40 km.
Velos V4 dilengkapi dengan banublus berukuran 14 inci, lampu LED terang, dan klakson untuk keamanan ekstra di malam hari.
Sepeda ini memberikan stabilitas dan kenyamanan yang diperlukan untuk berbagai jenis medan.
5. Exotic Groza TX 200
Dengan harga sekitar Rp4.900.000, Exotic Groza TX 200 hadir dengan baterai 48V 12Ah dan kecepatan maksimum 40 km/jam.
BACA JUGA:Samsung Galaxy A55 5G Vs Realme GT6, Mana yang Paling Worth It?
Sepeda ini dapat menempuh jarak hingga 40 km dan dilengkapi dengan fitur seperti lampu indikator baterai, alarm lock, dan banublas berukuran 14 inci.
Waktu pengisian baterai yang cepat, yaitu 4 hingga 6 jam, memastikan sepeda ini siap digunakan untuk perjalanan berikutnya.
6. Viar U3
Viar U3, dengan harga Rp3.980.000, menawarkan motor 700 watt dan baterai VRLA 48V 12Ah.
Sepeda ini dapat mencapai kecepatan maksimum 25 km/jam dan menempuh jarak hingga 50 km.
Dilengkapi dengan suspensi depan teleskopik dan suspensi belakang dual shock absorber.