Di Luar Ekspektasi! Inilah 7 Manfaat Menakjubkan Masker Putih Telur, Solusi Murah Untuk Atasi Masalah Wajah

Sabtu 07 Sep 2024 - 14:45 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Juli Aulia

Kualitas astringen putih telur dapat membantu mengecilkan pori-pori wajah.

Bagian T-Zone pada wajah adalah area yang biasanya memiliki pori-pori besar.

Putih telur yang dikombinasikan dengan jus lemon dapat dioleskan secara merata pada T-Zone.

BACA JUGA:3 Cara Membuat Masker Kolagen Alami untuk Wajah, Bikin Auto Kulit Kencang Walau Usia 50 Tahun Ke Atas

BACA JUGA:Cara Mencerahkan Wajah dan Awet Muda Dengan Masker Alami, Ini Manfaat Tomat Untuk Wajah

3. Mengencangkan Kulit Wajah

Kemampuan masker putih telur untuk mengencangkan kulit adalah manfaat berikutnya.

Dengan menggunakan kuas masker, oleskan putih telur secukupnya ke seluruh wajah.

Setelah putih telur mengering di wajah, cuci atau bilas hingga bersih.

BACA JUGA:Begini Cara Membuat Masker Kopi untuk Kulit Wajah! Apa Manfaatnya?

BACA JUGA:Bagaimana Cara Membuat Masker dari Minyak Zaitun yang Benar? Simak Jawaban dari Ahli Kecantikan

4. Menghilangkan Sel-sel Mati pada Kulit

Masker putih telur adalah cara terbaik untuk menjaga kulit wajah kamu agar tetap bercahaya dan sehat. 

Setelah cairan mengering, oleskan putih telur secara merata ke kulit kamu dan bilas.

Untuk hasik terbaik, gunakanlah sesering mungkin.

Dengan begitu, jumlah sel kulit mati akan terangkat secara maksimal.

Kategori :