5 Daerah Penghasil Kelapa Terbesar di Sumsel, Dikira OKI Juaranya, Ternyata Kabupaten Ini yang Memimpin!

Rabu 11 Sep 2024 - 10:53 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Juli Aulia

Daerah pertanian terbesar di OKU Timur terletak di Belitang.

BACA JUGA:5 Daerah Paling Ramai di Sumatera Selatan, Juaranya Pernah Jadi Pusat Kerajaan Sriwijaya

BACA JUGA:Maaf Banget Sumsel Ga Termasuk! Inilah Top 6 Daerah Penghasil Durian Terbanyak di Indonesia

3. Kabupaten Musi Rawas

Daerah terbesar dalam produksi kelapa di Sumatera Selatan juga dikenal sebagai pusat pertanian dan perkebunan, yaitu Kabupaten Musi Rawas.

Pada tahun 2023, Kabupaten Musi Rawas berhasil menghasilkan sekitar 1.756,00 ton kelapa.

Salah satu sentra pertanian yang terkenal di Musi Rawas adalah Kecamatan Tugumulyo, yang sering disebut sebagai Merasi.

BACA JUGA:Ga Kaleng-Kaleng! 7 Daerah Penghasil Sawit Terbesar di Indonesia, Sumsel Masuk Urutan 5 Besar Kalahkan Jambi

BACA JUGA:6 Daerah Penghasil Alpukat Terbanyak di Indonesia, Salah Satunya di Sumatera Selatan, Kabupaten Manakah Itu?

2. Kabupaten Musi Banyuasin

Daerah kedua terbesar dalam produksi kelapa di Sumatera Selatan adalah Kabupaten Musi Banyuasin, yang berhasil menghasilkan sekitar 6.350,00 ton kelapa.

Kabupaten Musi Banyuasin juga merupakan daerah yang berperan penting dalam pembentukan Kabupaten Banyuasin.

Kabupaten Musi Banyuasin adalah salah satu daerah yang kaya sumber daya di Sumatera Selatan, di mana beberapa perusahaan minyak dan gas, serta perkebunan sawit dan karet, beroperasi.

BACA JUGA:Jauh dari Tetangga! Inilah 5 Kota Tersepi di Indonesia, Ada yang Jadi Daerah Penghasil Kopi Terbesar di Sumsel

BACA JUGA:Rajanya Rempah-Rempah, Inilah 7 Daerah Penghasil Lada Paling Banyak di Indonesia, Sumsel Nomor Berapa?

1. Kabupaten Banyuasin

Kategori :