Pemda Muratara Buka Lahan Tidur Masyarakat Yang Tak Produktif, Petani Disarankan Tanam Ini

Jumat 24 Nov 2023 - 21:18 WIB
Reporter : Hengki
Editor : Dian Cahyani Fitri

Ia mengatakan dengan ketentuan bahwa selama tanaman tahunan belum berproduksi maksimal artinya masih bisa di tumpangsarikan dengan tanaman lain seperti hortikultura.

"Nah nanti lahan tersebut akan kita olah menjadi lahan pertanian dengan sistem tumpang sari baik itu untuk jagung ataupun tanaman-tanaman lainnya," kata Ade.

Bupati Muratara H Devi Suhartoni berharap masyarakat, para petani untuk serius urusan tani, karena pemerintah sudah banyak memberikan bantuan, baik bibit hingga alat pertanian.

Yang terbaru, pemerintah Kabupaten memberikan bibit bawang merah, jagung, cabai.

BACA JUGA:Sejuk Tanpa AC, Berikut 5 Rekomendasi Tanaman Hias Bikin Adem Alami Rumah Anda, Yuk Pelihara

"Jadi tidak ada alasan lagi untuk malas bertani. Hasil tani ini bisa membantu ekonomi masyarakat,"pungkasnya. *

 

Kategori :