Xiaomi Redmi 14C: Kombinasi Sempurna Antara Performa Handal dan Baterai Super Besar, Harga Cuma Rp1 Jutaan

Minggu 06 Oct 2024 - 11:21 WIB
Reporter : Sri Devi
Editor : Sri Devi

Ponsel ini dilengkapi dengan layar IPS LCD berukuran 6,88 inci yang mendukung resolusi HD Plus (720 x 1640 piksel). 

Layar ini tidak hanya besar, tetapi juga menawarkan refresh rate 120 Hz, memberikan pengalaman visual yang halus saat browsing atau bermain game. 

Selain itu, sertifikasi TÜV Rheinland untuk Low Blue Light dan Flicker Free menambah kenyamanan saat digunakan dalam waktu lama.

BACA JUGA:Turun Harga! HP Samsung Galaxy A06 Jadi Pilihan Cerdas di Bulan Oktober, Curi Perhatian dengan Spek Gahar

BACA JUGA:Berkualitas Tanpa Menguras Dompet! 5 HP OPPO Harga Rp2 Jutaan dengan Spesifikasi Keren dan RAM Besar

 

Kamera yang Mampu Menangkap Momen Berharga

Dalam hal fotografi, Xiaomi Redmi 14C tidak mengecewakan. 

Ponsel ini dilengkapi dengan tiga lensa kamera belakang, yang terdiri dari kamera utama 50 MP, lensa depth 2 MP, dan auxiliary lens. 

Kombinasi ini memungkinkan pengguna untuk mengambil foto dengan detail yang tajam dan kedalaman yang menarik. 

Untuk penggemar selfie, kamera depan 13 MP siap memberikan hasil foto yang memuaskan. 

Kedua kamera ini juga mampu merekam video dengan kualitas Full HD 1080 P, sehingga cocok untuk berbagai kebutuhan konten.

BACA JUGA:Spesifikasi ZTE Nubia Neo 2 5G, HP Gaming Rp2 Jutaan dengan Shoulder Triggers dan Desain Super Nyentrik

BACA JUGA:7 Rekomendasi HP Samsung Rp1 Jutaan Terbaik 2024, Performa Mumpuni, Harga Terjangkau!

 

Sistem Operasi dan Fitur Tambahan

Kategori :