Usir Komedo! Ini Cara Menggunakan Masker Komedo yang Benar dari BREYLEE, Kulit Makin Halus

Rabu 13 Nov 2024 - 18:34 WIB
Reporter : Gandi
Editor : Gandi

2. Kompres wajah dengan menggunakan handuk hangat agar pori-pori terbuka.

BACA JUGA:Ingin Kulit Sehat dan Glowing Ala Korea? 5 Produk Skincare Terbaik yang Viral di Indonesia, Cobain Kuy

BACA JUGA:Glowing Tanpa Perlu Make-up! 7 Skincare Terbaik untuk Kulit Cerah Ala K-Drama, Semua Mata Auto Tertuju Padamu

3. Oleskan produk pada bagian kulit yang berkomedo menggunakan kuas aplikator yang sudah tersedia. Pastikan untuk menghindari area bibir, alis, dan mata.

4. Kemudian tempelkan strip/kertas penarik komedo yang  telah disediakan. Setelah menempel, tekan-tekan sedikit.

5. Lalu tunggu selama 5 hingga 10 menit atau hingga produk benar-benar kering.

6. Setelah produk mengering, lepas kertas secara perlahan. Kamu akan melihat banyak komedo yang terangkat pada kertas.

BACA JUGA:9 Pilihan Skincare Berbahan Panthenol untuk Merawat Skin Barrier, Kulit Sehat dan Terlindungi!

BACA JUGA:Wajib Tahu, Berikut 6 Produk Skincare yang Wajib Kamu Gunakan Sebelum Tidur!

7. Terakhir, bilas wajah dengan air bersih.

8. Gunakan hydrating toner atau moisturizer agar terhindar dari iritasi.

Kategori :