Waduh! Tabrakan Speedboat Dengan Jukung, WNA Asal Tiongkok Jadi Korban, Apa Penyebabnya

Kamis 14 Nov 2024 - 14:23 WIB
Reporter : Kurniawan
Editor : Kurniawan

Selanjutnya korban dievakuasi oleh Team SAR Gabungan dari Kantor SAR Palembang, Polairud, dan masyarakat untuk selanjutnya dibawa kerumah sakit Bhayangkara palembang guna dilakukan proses lebih lanjut.

BACA JUGA:Ada Apa, Kantor SAR Palembang Terjunkan Tim Rescue Ke Sungai Lematang, Ternyata Ada Peristiwa Ini

BACA JUGA:Datangi Pj Walikota Pagaralam, Kepala Kantor SAR Palembang Bahas Mengenai Tugas Dilakukan

"Dengan telah ditemukannya korban maka operasi SAR dinyatakan selesai dan ditutup semua unsur SAR yang terlibat dikembalikan kekesatuannya masing-masing dengan ucapan terima kasih," pungkas Raymond.

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com

Kategori :