Jadi, kalau kamu suka nonton film atau main game dengan kualitas gambar yang tajam, Meizu 20 Pro bisa jadi pilihan.
BACA JUGA:Perbandingan Oppo A2 Pro 5G vs Oppo A2x! Duel Smartphone, Mana yang Lebih Keren?
BACA JUGA:Perbandingan Infinix Hot 50 vs Oppo A3X, 2 HP Kelas Menengah dengan Harga Memikat
Tapi kalau kamu suka layar yang terang dan nyaman buat mata, Meizu 21 Pro lebih cocok.
4. Performa dan Penyimpanan
Meizu 21 Pro punya performa yang lebih bertenaga dan bisa nge-game lancar.
Dia juga punya kapasitas penyimpanan yang lebih besar, jadi kamu bisa menyimpan banyak file dan aplikasi. Meizu 20 Pro juga punya performa yang oke, tapi Meizu 21 Pro lebih unggul.
BACA JUGA:Perbandingan HP Oppo A17 vs Infinix Hot 40i, Duel Sengit HP Gaming Murah di Bawah Rp1,5 Juta!
BACA JUGA:Perbandingan Spesifikasi OPPO Find X8 Pro dan OPPO Find X7 Ultra, Mana yang Lebih Menarik?
5. Kamera
Meizu 20 Pro dan Meizu 21 Pro sama-sama punya kamera yang oke, tapi punya keunggulan masing-masing.
Meizu 20 Pro dibekali tiga kamera belakang beresolusi 50MP, yang memungkinkan pengguna untuk mengambil foto dengan detail yang luar biasa.
Ini artinya, kamu bisa menghasilkan foto yang tajam dan detail, baik untuk foto landscape, portrait, maupun makro.
BACA JUGA:Samsung Galaxy S24 Ultra vs OPPO Find X8 Pro, Perbandingan Flagship 2024!
BACA JUGA:Duel HP Keren di Kelas 2 Jutaan! Oppo A38 VS Infinix Note 30, Simak Perbandingannya di Sini!
Meizu 21 Pro punya konfigurasi yang berbeda yaitu kamera utama 50MP, kamera kedua 13MP, dan kamera ketiga 10MP.