Hasil Survei Tingkat Religiusitas Negara di Dunia Versi US News
1. Arab Saudi
2. Israel
3. Iran
4. India
5. Uni Emirat Arab
6. Mesir
7. Qatar
8. Yordania
9. Turki
10. Oman
BACA JUGA:Negara Ini Satu-satunya di Bumi yang Berada di Ketinggian 1.000 Mdpl
BACA JUGA:Negara-negara Ini Membayar Wisatawan yang Ingin Menetap
Dalam survey tersebut Arab Saudi menduduki posisi teratas dalam survei US News, sementara Somalia menjadi yang teratas dalam survei CEOWORLD.
Lantas Indonesia peringkat berapa?
Bagaimana dengan Indonesia? Indonesia ternyata berada di posisi ketujuh menurut CEOWORLD dan namun, cuma peringkat ke-12 menurut US News.
Kategori :