FC Copenhagen Memintanya Pergi, Tapi Kevin Diks ‘Keukeuh’ Bertahan, Mengapa?

Kamis 19 Dec 2024 - 10:35 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

Tapi menilik pernyataan Direktur FC Copenhagen di atas, kecil peluang penandatangan kontrak baru akan terlaksana. 

Kevin Diks datang ke FC Copenhagen pada 2021 silam setelah membubuhkan tanda tangan kontrak berdurasi empat tahun.

Dengan begitu, kontrak pemilik satu caps di Timnas Indonesia itu akan kedaluwarsa pada Juni 2025 mendatang. 

 

Kategori :