Luar Biasa! Prajurit Petarung Brigif 8 Garuda Cakti Bawa Piala Musi Rawas Grasstrack Open 2025, Juara Berapa?

Selasa 07 Jan 2025 - 15:01 WIB
Reporter : Kurniawan
Editor : Kurniawan

Selanjutnya, prajurit menjalani serangkaian evaluasi yang meliputi Menembak Reaksi Lanjutan Match 4, Renang Militer dengan Senjata dan Helm. 

BACA JUGA:Wah! Ada Pertandingan Persahabatan Dilakukan Brigif 8 Garuda Cakti, Dalam Rangka Apa?

BACA JUGA:Resmi Dibuka! Turnamen Tenis Lapangan Danbrigif 8 Garuda Cakti Cup, Semarak HUT TNI

Kemudian Kesemaptaan Jasmani A dan B Meliputi lari 3200 meter, pull-up, sit-up, push-up, dan shuttle run. 

Dalam arahannya, Kolonel Enrico menekankan pentingnya kegiatan ini sebagai langkah evaluasi menyeluruh guna memastikan kesiapan fisik, mental, dan keterampilan setiap prajurit. 

Kegiatan ini sekaligus menjadi momentum untuk memperkuat soliditas dan sinergi antar satuan dalam jajaran Brigif 8 Garuda Cakti, memastikan setiap prajurit memiliki kemampuan yang andal dalam menjalankan tugas negara.

Brigif 8 Garuda Cakti berkomitmen untuk terus melaksanakan pembinaan satuan secara konsisten, guna mewujudkan prajurit yang tangguh, adaptif, dan siap menghadapi tantangan masa depan.

BACA JUGA:Luar biasa! Prajurit Brigif 8 Garuda Cakti Berhasil Raih Medali Perunggu di PON XXI Aceh-Sumut 2024

BACA JUGA:Bravo! Prajurit Brigif 8 Garuda Cakti Raih Juara Pada Event Run 10K Dies Natalis Universitas Dehasen

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com

Kategori :