Bisa Bikin Awet Muda, 5 Manfaat Tepung Beras Untuk Kecantikan, Berani Coba!

Kamis 14 Dec 2023 - 16:21 WIB
Reporter : Masyitho NH
Editor : Silvi

PALEMBANG, KORANPALPRES.COM- Beras termasuk makanan pokok yang semuanya pasti ada tersedia di seluruh rumah tangga yang ada di Indonesia.

Beras biasanya dijadikan makanan pokok sehari-harinya bagi orang Indonesia, ternyata tidak hanya sebagai makanan pokok, ternyata beras sangat bermanfaat jauh lebih dari itu.

Ketika beras dihaluskan atau biasa dinamakan dengan tepung beras, Yang dapat diolah menjadi beberapa makanan-makanan sehat dan juga ternyata dapat bermanfaat untuk kecantikan.

Dilansir dari laman BeautyJournal.id diketahui ternyata tepung beras ini telah dipergunakan selama bertahun-tahun hingga berabad-abad lamanya sebagai bahan perawatan kecantikan alami untuk para wanita di berbagai negara bagian Asia.

BACA JUGA:Beginilah Rangkaian Susunan Acara Ritual dan Prosesi Pernikahan Adat Palembang

BACA JUGA:6 Tips Menghilangkan Bau Badan Yang Menyengat, Makanan Ini Ampuh Usir Bau Kambing!

Tepung beras sangatlah efektif dalam mengatasi beberapa masalah seperti pada penuaan dini garis-garis halus pada wajah masalah pigmentasi kulit dan juga pada masalah kulit wajah lainnya.

Hal ini tepung beras juga dapat membantu untuk merawat kulit.

Mulai dari kulit yang berjerawat mencerahkan kulit dan juga lain sebagainya.

Berikut 5 manfaat dari tepung beras untuk kecantikan yang sangatlah tidak terduga:

BACA JUGA:Mungkin Tumbuh di Pekaranganmu, 9 Herbal Ini Dipercaya Bisa Memperpanjang Umur

BACA JUGA:Yuk Kenali Istilah Silent Productivity, Tren Para Freelancer dan Pekerja Jarak Jauh di Perpustakaan

1. Menjadi Awet Muda 

Kandungan di dalam tepung beras yaitu ferulic acid yang di sini dapat bermanfaat untuk sebagai bahan alami melawan penuaan atau menjadi senantiasa awet muda pada kulit wajah.

Sehingga tepung beras merupakan satu solusi yang baik untuk dijadikan sebagai bahan alami dalam merawat kecantikam kulit.

Kategori :