Komitmen Sukseskan Pemilu 2024, Pangdam II/Swj Buka Hotline Pengaduan Netralitas di Sumbagsel

Selasa 09 Jan 2024 - 22:05 WIB
Reporter : Kurniawan
Editor : Kurniawan

Tidak hanya itu, Pangdam juga meminta agar bijak dalam menggunakan media sosial (bermedsos) dengan tidak sekali- kali memposting hal-hal yang dapat merusak citra TNI.

BACA JUGA:Brigjen M Thohir Punya Cerita dengan Wartawan: Saya Undang di Depan Masjid, Tujuan Kamu Apa?

BACA JUGA:Pimpin Apel Tanggap Darurat Bencana, Ini Yang Ditegaskan Dandim 0417/Kerinci Wilayah Kodam II Sriwijaya

Selain itu, lanjut Sapta, Pangdam juga menekankan kepada Prajurit agar tidak ada yang membuat pelanggaran sekecil apapun.

Ungkapan rasa bangga kepada Prajurit Kodim 0415/Jambi, katanya lebih lanjut, dikarenakan para Babinsa selalu berperan aktif membantu kesulitan masyarakat.

"Dengan segala keterbatasannya mampu membantu pemerintah dan masyarakat di wilayahnya dengan baik, sehingga saat ini tingkat kepercayaan masyarakat terhadap TNI AD saat ini adalah yang paling tinggi dan masyarakat pun tentunya mencintai TNI," tutupnya.

Usai melakukan kunjungan ke Kodim 0415/Jambi, Pangdam II/Swj dan rombongan melanjutkan kunjungan kerjanya ke Markas Batalyon Infantri 142/JY, Kota Jambi.*

Kategori :