"Transisi permainan mereka sangat bagus, baik saat serangan balik dan ketika posisi bertahan, ini sangat dalam dan sulit bagi kami untuk mematahkannya."
BACA JUGA:Siapa Saja yang Masuk Daftar Transfer Musim Dingin? Ini Para Pemain yang Sudah Selesai Prosesnya
BACA JUGA:Tekad Wolves untuk Tetap Memiliki Pedro Neto di Tengah Tantangan Financial Fair Play
"Kami memiliki sangat banyak peluang untuk menciptakan gol ketika kami tidak melakukannya, itulah sepak bola. Kami tentunya kecewa tapi itu adalah babak pertama pertandingan kali ini. Kami harus bersikap positif."
Pochettino menambahkan: "Kami tidak menyerah harus terus berusaha. Jika Anda melihat performa kami, maka secara keseluruhan kami adalah tim yang bermain lebih baik.
"kami menciptakan sangat banyak peluang dan mempunyai peluang bersih. Namun, tidak berhasil mencetak gol.
"Itu sudah terjadi musim ini dan ada banyak pertandingan menanti di depan yang belum kami menangkan karena kami tidak cukup klinis. Kami mengalami kekurangan gol, namun tidak menciptakan peluang.
BACA JUGA:Giorgio Scalvini: Potensi Transfer Menuju Old Trafford Varane Tetap di Radar
BACA JUGA:Al-Qadsiah Rebut Kevin De Bruyne: Drama Transfer Menuju Arab Saudi
"Ketika kami menciptakan banyak peluang namun justru tidak mencetak gol dan jika Anda tidak melakukannya jika tidak berhasil mencetak gol, maka akansulit untuk menang."
Usai melakoni derby London Barat hari Sabtu, Chelsea akan menikmati istirahat 10 hari sebelum The Blues menghadapi Boro di pertandingan berikutnya pada 23 Januari.
Meskipun memiliki sejuta peluang namun semua terbuang hasilnya tetap nol besar.