Sebanyak 67% pengguna Omi mengungkapkan keinginan mereka untuk menjalin hubungan yang lebih bermakna sehingga meninggalkan budaya berkencan untuk jangka waktu pendek.
Meski Omi masih memiliki swipe paradigm, pengguna kini dapat menghabiskan lebih banyak waktu dengan mencermati profil ketimbang mengganti pencarian awal.
Profil pada Omi pun menggunakan jumlah karakter pada teks dan keterangan tentang hobi yang lebih banyak hingga 30%.
BACA JUGA:Kapan Pesawat Masuk Bengkel? Apakah Harus Nunggu Rusak Dulu?, Yuk, Cek Faktanya!
BACA JUGA:TCL Raih Lebih dari 40 Penghargaan Berbagai Kategori di CES 2024
Tren ini menunjukan peralihan menuju pengalaman berkencan yang lebih bermakna.
Kedekatan Menjadi Poin Penting!
Banyak pengguna Omi lebih memilih sosok yang tinggal di sekitar mereka.
Hal ini sejalan dengan tren menuju aspek keberlanjutan yang kini marak ditemui di tengah masyarakat.
BACA JUGA:Vantage Luncurkan Desain Situs Terbaru yang Menarik sebagai Tampilan Terkini pada 2024
BACA JUGA:Kemenhub dan Telkomsel Perkuat Insight Pergerakan Masyarakat Selama Periode Libur Nataru 2023/2024
Keterangan profil pengguna yang berisi ajakan "bertemu di lokasi terdekat" meningkat 31% pada 2023.
Menurut data ini, pengguna memiliki kesadaran tentang lingkungan hidup dan enggan menempuh perjalanan jauh.
Maka, mereka aktif mengutamakan lokasi yang dekat ketika menjalin hubungan pada era pascapandemi 2023.
Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com.
BACA JUGA:Pertamina Terus Tekankan Budaya Keselamatan dan Kesehatan Kerja