Cobain Yuk Batagor Khas Bandung, Ini Resep dan Cara Membuat Adonan Batagor Dijamin Ketagihan
Ilustrasi - Cobain Yuk Batagor Khas Bandung, Ini Resep dan Cara Membuat Adonan Batagor Dijamin Ketagihan-Youtube Uli's kitchen-
BACA JUGA:Luar biasa! Satgas Pamtas Yonarhanud 12/SBP Berhasil Gagalkan Penyelundupan 800 Bungkus Rokok Ilegal
Catatan:
1. 300 gr daging tenggiri itu dari 3 ekor ikan tenggiri ukuran sedang.
Kemudian dibelah tengah, dan dikeruk dagingnya, buang kulit, kepala dan durinya.
Lalu haluskan daging ikan dengan food processor atau dengan blender kecil. Tidak usah ditambah air.
2. Setelah adonan isian sudah siap, baiknya digoreng sedikit,
lalu diicip untuk koreksi rasa, jika kurang asin bisa ditambah garam.
Setelah ok, baru diisikan ke dalam tahu atau pangsit.
3. Resep untuk 15 pangsit dan 10 tahu Batagor.