5 Parfum Ramah Dikantong dan Tahan Lama Cocok untuk Pelajar dan Mahasiswa, Semakin Berkeringat Semakin Harum
Ilustrasi - Daftar 4 Parfum Pria Terlaris di Indonesia, Hempaskan Bau Keringat yang Lain Pada Nempel Kaya Perangko -kolase koranpalpres.com-
Rekomendasi Parfum Murah Tahan Lama Cocok untuk Pelajar dan Mahasiswa yang ketiga Police Potion Power Man EDP 100 ml (cowok).
Produk Parfum Police dengan kekuatan Oriental Spicy Ambery untuk cowok cool dan aktif.
Mempunyai aroma magnetik ini tidak luput dari perhatian, ia menarik dengan energi & vitalitasnya yang murni.
Sehingga cocok untuk penyempurna penampilan pria cool dan misterius.
Memiliki pancaran aroma parfumnya perpaduan dari fresh, sweet, dan calm yang tak terlupakan.
Top Notes: Orange Blossom, Cinnamon, Aromatic Spices, Lavender and Bergamot
Middle Notes: Violet, Jasmine, Amber, Solar Notes and Apple
Bottom Notes: Precious Woods, White Musk and Tonka Bean.
BACA JUGA:Pengisian Cepat dan Baterai Tahan Lama, realme 12+ 5G Cocok Jadi Teman Mudik Kamu
BACA JUGA:Aroma Parfum Pria Terbaik 2024, Harumnya Tahan Lama Hingga 12 Jam
4. Police To Be Good Vibes Woman EDP 125 ml (Cewek)
Rekomendasi Parfum Murah Tahan Lama Cocok untuk Pelajar dan Mahasiswa yang keempat Police To Be Good Vibes Woman EDP 125 ml (Cewek).
Police To Be Good Vibes Woman EDP 125 ml (Cewek) Saat satu kali semprotan menimbulkan kesan ultra-feminin dengan perpaduan aroma utama Pear yang lezat, Peony yang elegan, dan aroma Vanilla yang sensual.
Mempunyai aroma powdery, manis, serta citrus juga bisa kamu rasakan saat menggunakan parfum ini, ladies.
Memiliki wewangian yang cocok untuk siang dan malam hari, in and out! Semua terbungkus dalam pink skull shaped yang berkilau dan menyenangkan!