6 Rekomendasi Merek Jam Tangan dari Brand Lokal, Bikin Paling Keren Deh!

Rekomendasi merek jam tangan dari brand lokal yang memiliki penampilan keren dan mampu bersaing di pasar global--Sumber: Youtube/ HeyWatches!

BACA JUGA:Tasya Farasya Rilis 7 Varian Baru Parfum Mother Of Pearl, Apa Saja Ya?

Jam tangan Eiger cocok banget bagi kamu yang suka bergaya sporty. Bukan hanya memiliki desain yang trendy, kualitas jam tangan dari merek ini juga cukup baik.

Ada banyak sekali pilihan model dan warna yang bisa kamu sesuaikan dengan selera.

Eiger adalah brand lokal yang memproduksi berbagai macam produk untuk aktivitas outdoor.

Mulai dari sepatu, tas, hingga keperluan naik gunung atau berkemah lainnya. Jam tangan Eiger sangat cocok untuk melengkapi fashion kamu saat berpetualang di alam liar.

BACA JUGA:6 Pilihan Parfum Jo Malone dengan Wangi Mahal dan Berkelas, Nomor 5 Pernah Dipakai Artis Loh!

3. Woodka

Woodka adalah produk jam tangan yang dibuat dari bahan ‘wood’ atau ‘kayu’. Jam tangan Woodka dibuat menggunakan material kayu, seperti ebony, maple, sonokeling dan jati.

Tidak heran jika tampilan jam tangan ini sangat aesthetic.

Jam tangan ini semakin keren karena bagian talinya menggunakan material kain tenun dan juga kulit sapi.

BACA JUGA:Intip Parfum Artis Cantik Indo, Diantaranya Nagita Slavina dan Alyssa Soebandono

Woodka memiliki beberapa varian, yaitu Nieo dari kulit maple, Orla dari kayu jati, Kovu dari kayu sonokeling dan Arro dari kayu ebony.

4. Matoa

Matoa adalah jam tangan yang berasal dari Bandung hadir dengan desain unik, sangat elegan dan harganya juga terjangkau.

Jam tangan lokal ini memanfaatkan kayu sebagai material utamanya. Sehingga jam tangan ini memiliki aksen dan detail yang sangat menawan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan