Wujudkan Kedekatan Dengan Rakyat, Yonarmed 15/Cailendra Gelar Karya Bakti
Prajurit Yonarmed 15/Cailendra bersama masyarakat Desa Talang Sipin berfoto bersama usai melaksanakan pembersihan jalan dalam rangka kegiatan Karya Bakti Di desa Talang Sipin, Kecamatan Martapura Kabupaten OKU Timur.--Pendam II/Swj
Diungkapkan Danyon, Zakat Fitrah tersebut diserahkan kepada ketua DKM masjid At–Taqwa Yonarmed 15/Cailendra Letda Arm Izzudin.
Untuk kemudian dilakukan pendistribusian kepada para Mustahiq yang berhak menerima zakat di daerah Martapura OKU Timur.
BACA JUGA:Atlet Lari Yonif 143/TWEJ Kembali Raih juara Dalam Ajang Kompetisi Lampung Half Marathon
BACA JUGA:Uji Kemampuan Prajurit Korem 043/Gatam Ikuti Garjas Periodik Semester I TA 2024
"Di bulan Suci Ramadan ini, keluarga besar Yonarmed 15/Cailendra berhasil mengumpulkan beras zakat dari anggota sebanyak 473 jiwa dengan indeks 2,5 Kg per-orang," ujar Letkol Timotius Yogi.
Kegiatan pembagian zakat fitrah ini, lanjutnya, memiliki makna yang sangat penting sebagai wujud rasa kepedulian umat Islam terhadap masyarakat yang membutuhkan.
“Dengan ibadah zakat fitrah ini, maka umat Islam akan lebih meningkat kepeduliannya, bukan hanya untuk hari ini saja, akan tetapi sampai selesai hari Raya Idul Fitri,” pungkasnya.
Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".*