https://palpres.bacakoran.co/

4 Destinasi Wisata Terbaik di Jawa Timur, Yuk Liburan Kesini

Ilustrasi - 4 Destinasi Wisata Terbaik di Jawa Timur, Yuk Liburan Kesini-Youtube Stefano Family-

Rekomendasi destinasi wisata terbaik di Jawa Timur yang ketiga yaitu Taman Safari Prigen.

Taman Safari Prigen bisa jadi opsi kalian untuk mengajak si kecil bermain dan belajar mengenal satwa liar.

Kalian bisa mengenalkan buah hati dengan hewan-hewan liar yang ada di taman safari ini,

BACA JUGA:Manfaatkan Libur Lebaran ke Tempat Wisata Lestari Swimming Pool, Tiket Masuknya Murah dan Bikin Ogah Pulang

BACA JUGA:Liburan Lebaran, Objek Wisata Gunung Dempo Dipadati Pengunjung

Taman safari prigen ini si kecil bisa melihat kehidupan satwa liar, seperti lumba-lumba, gajah Sumatera, serta satwa lainnya.

Kalian juga dapat mengikuti perjalanan safari dan berkendara melihat kehidupan hewan-hewan liar. Untuk menambah keseruan, kalian dapat mengajak si kecil untuk memberi makan hewan-hewan yang ada. 

Tidak hanya sekadar rekreasi, kalian pun bisa memberikan edukasi pada buah hati kalian.

4. Jatim Park 3

BACA JUGA:Hadir Lebih Dekat! G-Walk Citraland Tambah 9 Wahana Baru, Wonderland Pertama di Palembang

BACA JUGA:Objek Wisata Bukit Sulap Sepi Pengunjung, Ini Penyebabnya

Rekomendasi destinasi wisata terbaik di Jawa Timur yang keempat yaitu Jatim Park 3.

Jatim Park 3 menawarkan banyak wahana seru untuk liburan keluarga, jika hendak liburan bersama tempat ini bisa jadi pilihan kalian.

Jatim park menawarkan beragam wahana untuk liburan keluarga, diantaranya The Legend Stars, Fun Tech Plaza, Museum Musik Dunia, Milenial Glow Garden, Dino Park, dan lainnya.

Jatim Park 3 merupakan paket komplit yang praktis untuk kalian yang menginginkan beragam hiburan dalam satu area.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan