5 Parfum Alchemist dengan Aroma Unik, Wanginya Ga Pasaran Bikin Gebetan Nempel Terus

5 Parfum Alchemist dengan Aroma Unik, Wanginya Ga Pasaran Bikin Gebetan Auto Salting-YouTube/Fatya Biya-

Parfum dengan aroma fruity ini terasa menyenangkan namun juga halus dicium.

Perpaduan Blackberry, Grapefruit, dan Cedar dari Home Garden menciptakan aroma buah yang segar.

Adapun notes yang digunakan dalam parfum ini adalah:

Top notesnya yaitu blackberry, grapefruit dan clove.

Sedangkan heartnya adalah notes cedar dan vetiver.

Untuk base notes ada aroma floral notes.

BACA JUGA:6 Rekomendasi Parfum Hermes yang Enak, Wanginya Tahan Seharian!

BACA JUGA:5 Parfum Wanita yang Menyegarkan dengan Aroma Kopi yang Menawan, Tertarik Mencoba?

3. Alchemist Fragrance Powder Room

Parfum seri Powder Room memiliki aroma yang tenang dan segar karena penggunaan lada merah muda.

Selain itu, semburat aroma musy juga bisa dirasakan di parfum ini yang bisa memberikan kesan wewangian yang kharismatik dan membangkitkan semangat.

Powder Room adalah parfum sehari-hari yang bisa dipakai oleh perempuan maupun laki-laki, yang menghadirkan aroma kulit alami.  

Adapun notes yang digunakan dalam parfum ini adalah fresh water accord, rose dan pink peper.

Sedangkan untuk heart notesnya violet, orange blossom, dan peony.

Lalu untuk base notesnya kamu akan merasakan aroma musky notes, marine notes dan sandalwood. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan