Aster Kasad Meninjau Kegiatan TMMD Ke-120 di Muara Enim
Aster Kasad Mayjen TNI Joko Hadi Susilo, S.I.P meninjau kegiatan Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-120 di Desa Sidomulyo, Kecamatan Gunung Megang, Kabupaten Muara Enim.--Pendam II Sriwijaya
Dilanjutkan dengan pengecekan sasaran TMMD berupa pembuatan Jalan, pembuatan sumur bor dan MCK, pembangunan RTLH Mashudi yang juga warga Sidomulyo, rehab musholah serta Poskamling.
“Kita harapkan dengan pembukaan akses jalan baru tentunya akan lebih mudah dan lebih dekat termasuk juga pengangkutan hasil pertanian warga,” Sebut Mayjen TNI Joko Hadi Susilo.
BACA JUGA:Cek Kemampuan Fisik Anggota, Kodim Lamtim Selenggarakan Kesemaptaan Jasmani Periodik I TA 2024
BACA JUGA:Korem Gapo Gelar Geladi Pelaksanaan Lomba Menembak
Setelah menerima progres pengerjaan pembukaan jalan baru dari Letda Tomi dengan didampingi perwakilan warga Sidomulyo, Waryono.
Diakhir kegiatan, Mayjen TNI Joko Hadi Susilo memberikan ruang waktu bagi segenap insan pers dan kru TV untuk menggelar konferensi pers di lokasi pengembangan dan penggemukan sapi lokal kelompok Desa Sidomulyo.
“Secara umum sudah berjalan dengan baik dan InshaAllah pada saat penutupan akan terlaksana sepenuhnya dan bermanfaat bagi desa dan kami sampaikan," akunya.
Hal ini agar masyarakat di desa sasaran dan sampai selesai nantinya masyarakat dapat menjaga memelihara sasaran fisik yang telah dibangun bersama.
BACA JUGA:Peserta Lomba Siap Meramaikan Danrem Gapo Shooting Open Championship 2024
Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".