7 Drakor Populer yang Dibintangi Byeon Woo Seok Selain Lovely Runner, Aktor Ganteng yang Lagi Naik Daun

7 Drakor Populer yang Dibintangi Byeon Woo Seok Selain Lovely Runner, Aktor Ganteng yang Lagi Naik Daun-ig/@byeonwooseok-

BACA JUGA:5 Drakor Terbaru 2024 Rating Tinggi, Ada Park Min-young, Park Shin Hye dan Shin Se Kyung

2. Strong Girl Nam Soon (2023)

Strong Girl Nam Soon merupakan drakor yang mengangkat kisah Kang Nam Soon (Lee You Mi), seorang wanita imut yang memiliki kekuatan super. 

Dia baru saja bertemu keluarga kandungnya setelah sekian lama terdampar di Mongolia.

Nam Soon pun memanfaatkan kekuatannya untuk membela yang baik dan melawan yang jahat. 

Salah satu orang harus dia lawan yaitu Ryu Si O (Byeon Woo Seok), CEO sebuah perusahaan manufaktur dan distribusi obat. 

Si O selalu berambisi untuk mendapatkan kekuasaan dan keuntungan yang lebih besar lagi. 

Oleh sebab itu, dia harus berhadapan dengan Nam Soon serta ibunya yang juga kuat.

BACA JUGA:Ju Jihoon hingga Han Hyojoo Ikut Meriahkan Drakor yang Tayang Tahun 2024 di Disney+ Hotstar

BACA JUGA:The Impossible Heir, Drakor yang Mengisahkan 3 Orang yang Memiliki Ambisi yang Luar Biasa

3. Weightlifting Fairy Kim Bok Joo (2016)

Pertama ada drama komedi romantis bertajuk dunia olahraga yang dibintangi oleh Lee Sung Kyung dan Nam Joo Hyuk. 

Di drama yang sempat populer tahun 2016 lalu ini, Byeon Woo Seok tidak mengambil peran tetap. 

Ia memberikan penampilan spesial atau cameo yaitu di episode ke-16 sebagai senior tokoh Jun Hyung yang diperankan oleh Nam Joo Hyuk.

BACA JUGA:Lee Dongwook dan Kim Hyejun Ungkap 5 Fakta Menarik Drakor A Shop For Killers

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan