Jaga Keamanan Logistik Pemilu 2024 Di OKU Timur, KPU Pasang 5 Titik CCTV Disini!
Editor: Dian Cahyani Fitri
|
Kamis , 09 Nov 2023 - 21:26
Kasat Intelkam Polres OKU Timur Iptu Arie Gusman didampingi anggotanya datang lansung ke gudang penyimpanan logistik KPU OKU Timur,hal ini bertujuan untuk memastikan logistik Pemilu 2024 dalam kondisi baik dan aman-Foto:Arman Jaya/-palpres