Inspirasi 5 Style Celana Cargo, Gak Hanya Nyaman, Tampil Lebih Stylish dan Keren
Ilustrasi - Inspirasi 5 Style Celana Cargo, Gak Hanya Nyaman, Tampil Lebih Stylish dan Keren-kolase koranpalpres.com-
KORANPALPRES.COM - Kamu lagi cari celana cargo yang nyaman dipakai, bisa Tampil Lebih Stylish dan Keren.
Celana cargo lebih mudah dipadupadankan dengan beragam outfit untuk semua kegiatan outdoor.
Beragam aktivitas untuk kegiatan santai, urban travelling sehingga membuat berpetualan dialam sangat bebas, sehingga celana cargo sering menjadi incaran pilihan utama.
Celana cargo merupakan jenis celana yang didesain mempunyai banyak saku penyimpanan, hal ini sering disebut celana taktikal karena awalnya celana ini memang untuk keperluan militer.
BACA JUGA:Cara Memotong Jeans Menjadi Celana Pendek Denim
BACA JUGA:Jangan Tertipu! Inilah 7 Ciri-Ciri Celana Jeans yang Mahal dan Berkualitas Tinggi
Umumnya, celana cargo memiliki 6 buah saku. Dua saku di bagian samping, dua di bagian belakang, dan dua saku lainnya di bagian paha. Setiap saku biasanya dilengkapi dengan kancing atau perekat velcro.
Namun, kini celana cargo diadaptasi sebagai celana lapangan untuk berbagai kegiatan.
Mulai dari kebutuhan pekerjaan, traveling, hingga kegiatan kasual lainnya lho.
Celana cargo cenderung mempunyai warna-warna netral atau earth tone dengan bahan yang kuat.
BACA JUGA:Fantastis! Celana Jeans Ini Harganya Selangit, Gaji UMR Minggir Dulu
BACA JUGA:7 Model Celana Jeans Denim Wanita Terhits, Tampil Stylish dan Trendy Tanpa Bikin Kantong Kering
Berikut ini Inspirasi 5 Style Celana Cargo, Gak Hanya Nyaman, Tampil Lebih Stylish dan Keren bisa kalian coba.
1.EIGER SROT CARGO SHORTS