Meski Ga Megah, Tugu Prasasti Bikinan Satgas TMMD Kodim Salatiga Punya Makna Menyentuh Hati

Satgas TMMD Reguler ke-120 Tahun 2024 Kodim 0714/Salatiga menyelesaikan Tugu Prasasti TMMD perlambang Kemanunggalan TNI -Rakyat.--kodim 0714/salatiga for koranpalpres.com

"Kami berharap dengan dibangunnya tugu prasasti ini akan menjadikan pengingat kerjasama anggota Satgas dengan warga Bergas Kidul atas terselenggaranya program TMMD selama 1 bulan ini," ungkap Letkol Inf Guvta Alugoro Koedoes.

Dandim 0714/Salatiga ini juga mengimbau warga Desa Bergas Kidul dapat menjaga dan merawat semua hasil pengerjaan dan realisasi progam TMMD Reguler ke-120 tahun 2024.

BACA JUGA:Jalan Baru Hasil Program TMMD Kodim Salatiga Jawab Impian Petani, Kata Warga, Harga Jual Tanah Kena Imbasnya

BACA JUGA:Ibarat Alunan Musik, Suara Mesin Molen Jadi Penyemangat Kerja Satgas TMMD Kodim Salatiga

“Kami berharap prasasti dan semua hasil TMMD ini dirawat agar bisa selamanya dimanfaatkan oleh warga Desa Bergas Kidul dan sekitarnya sebagai sarana memajukan perekonomian masyarakat," pungkasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan