Sesepuhnya Sneakers! Converse Chuck Taylor, Umur 1 Abad, Awet dan Tahan Lama
Ilustrasi - Sesepuhnya Sneakers! Converse Chuck Taylor, Umur 1 Abad, Awet dan Tahan Lama-Youtube Room_49-
KORANPALPRES.COM- Tahukah kalian Converse Chuck Taylor ternyata disebut sesepuh dari para sneakers, yang awalnya hanya diciptakan untuk olahraga basket.
Akan tetapi, dalam hal ini untuk mempertahanka. Popularitasnya, pastinya Converse Chuck Taylor sudah banyak melalui berbagai proses yang sangat panjang.
Ternyata sejarahnya Converse Chuck Taylor, berawal dari olahraga basket yang baru saja berkembang yang ada di daerah Amerika Serikat dan belum terkenal banget.
Sepatu Converse menjadi salah satu produsen sepatu yang sangat besar sehingga potensi ini karena tidak ada sepatu yang di khususkan untuk beain basket.
Converse ini ternyata merilis sepatu basket pertama didunia lalu diberi nama Converse Non Skid.
Bahkan Uniknya sepatu ini menggunakan outsole yang berbentuk berlian yang diklaim dapat meningkatkan traksi saat kalian bermain basket dan outsole .asih menggunakan Converse sampai saat ini.
Pada tahun 1921, ada seorang pemain basket semi profesional yang bernama Charles Hollis Taylor lebih dikenal sebagai Chuck Taylor melihat potensi yang lebih besar dari sepatu basket Consverse ini.
Pada tahun 1922, Chuck Taylor memutuskan untuk bergabung dengan Converse yaitu sebagai salesman Serta pelatih dari tim basket Consverse pada saat itu, dimana waktu itu kesuksesan Converse Chuck Taylor dimulai.
BACA JUGA:Ga Perlu Beli Baru, Inilah 6 Tips Merawat Sepatu Putih Paling Efektif, Dijamin Anti Kusam!
BACA JUGA:Tema Sustainable, Ini 3 Brand Sepatu Lokal, Terbuat dari Bahan Alami Ramah Lingkungan
Mempunyai desain baru dari Chuck Taylor yang diharapkan dapat membuat para bermain lebih fleksibel dalam bergerak di lapangan.
Strategi menjual sepatu produk ini sebagai salesman, Chuck memiliki strategi pemasaran yang sangat jenius.