https://palpres.bacakoran.co/

Sumsel Bakal Pecahkan Rekor MURI Gerakan Minum Kopi Serentak Terbanyak di Pinggir Sungai Musi, Catat Jadwalnya

Pj Gubernur Sumsel Agus Fatoni (tengah) didampingi Kepala Disbudpar Sumsel Aufa Syahrizal menerima audiensi Ketua Umum Kadin Sumsel Affandi Udji terkait rencana Pemecahan Rekor MURI Gerakan Minum Kopi Serentak Terbanyak di Pinggir Sungai Musi.--Humas Pemprov Sumsel for koranpalpres.com

"Jadi yang pertama, kita perkuat dengan dasar hukum yang kuat dan langkah konkret selanjutnya peremajaan kopi satu juta pohon kopi sudah dilakukan,” ulasnya. 

Di bidang pertanian, khususnya lahan, menurut Fatoni, pihaknya sudah menambah banyak lahan pertanian yang akan ditanami komoditi-komoditi andalan di Sumsel.

BACA JUGA:Meriahkan Pekan Raya Lampung, UMK Binaan Bukit Asam (PTBA) Ikut Pamerkan Hasil Kerajinan Tangan

BACA JUGA:Ide Menu Lebaran Haji, Resep Daging Sapi Kecap Praktis dan Empuk, Nikmat Luar Biasa

“Lalu kita perbaiki tata kelolanya, kita pasok dan bantu pupuk subsidi untuk para petani kopi," cetus Fatoni lagi.

Di penghujung sambutannya, Agus Fatoni mengharapkan semua pihak bisa menyebarluaskan kegiatan launching ‘Kopi Sumsel’ yang digelar sebagai rangkaian HUT Sumsel.

"Saya berharap launching hari ini dapat kita viralkan dan sebarluaskan di Sumsel, silakan dipublikasi di semua media sosialnya agar masyarakat mengetahui Sumsel adalah daerah penghasil kopi terbesar di Indonesia," pungkasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan