https://palpres.bacakoran.co/

Megahnya Jembatan Rp168 Miliar di Sumatera Selatan, Flyover ke-5 di Palembang dengan Panjang Hampir 1 KM

Megahnya Jembatan Rp168 Miliar di Sumatera Selatan, Flyover ke-5 di Palembang dengan Panjang Hampir 1 KM-Foto: Alhadi Farid-Koranpalpres.com

Proyek ini juga menghadapi berbagai tantangan, termasuk pembebasan lahan dan integrasi dengan infrastruktur pendukung seperti jaringan gas, listrik, dan PDAM. 

flyover Sekip Ujung menjadi tonggak penting dalam transformasi infrastruktur Palembang.

BACA JUGA:Mulai Beroperasi! Flyover Sekip Ujung Palembang Hari Ini Dibuka Bakal Diresmikan Presiden Jokowi

BACA JUGA:Mengurai Kemacetan di Sumsel: Flyover Sekip Ujung Palembang Akhirnya Bisa Dilintasi, Warga: Cindo Nian Lur

Selain flyover Sekip Ujung, berikut adalah 4 flyover lainnya yang sudah dibangun di Kota Palembang:

1. Fly Over Simpang Polda Palembang

Fly Over Simpang Polda Palembang diresmikan pada tahun 2008 oleh Presiden RI kelima, Susilo Bambang Yudhoyono. 

Fly over ini menggunakan konstruksi U Box Girder dengan panjang total 400 meter. 

Anggaran pembangunannya mencapai Rp60,3 miliar, yang berasal dari APBN tahun anggaran 2006-2008 serta kontribusi dari Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan dan Pemerintah Kota Palembang. 

Fly Over Simpang Polda menghubungkan Jl Jenderal Sudirman dari Km.5 menuju Taman Makam Pahlawan Palembang.

BACA JUGA:Resmi Dibuka untuk Umum, Ini Panjang Flyover Sekip Ujung

BACA JUGA:Jam Tangan Supermahal Richard Mille RM 27-05 Flying Tourbillon yang Dipakai Rafael Nadal

2. Fly Over Jakabaring

Fly Over Jakabaring dibangun dengan dana sekitar Rp170 miliar dari APBD dan selesai pada tahun 2015. 

Jembatan ini memiliki panjang 435 meter dan lebar 7,5 meter. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan